Saturday, 8 December 2012

Good Bye

Diposkan oleh Aimee Lee di 01:00 0 komentar
Kala senja mengantarkan surya ke peraduannya,
Cahya merah merona menyelimuti kalbu.
Kegelapan menghapus jejak hari,
Menjemput bintang dan bulan dengan merayu.

Mimpi

Diposkan oleh Aimee Lee di 00:50 0 komentar
Aku bukan cinderella yang kehilangan sepatu kacanya. Aku juga bukan upik abu yang terenggut keberuntungannya. Aku hanya si malang pemimpi. Bak putri tidur yang tak kunjung bangun dari tidur panjangnya. Menanti sang malaikat surga membangunkan aku dari mimpi palsu. Membuka mataku untuk menatap dunia semu yang tak kuharapkan.
 

Aimee Lee Note Template by Ipietoon Blogger Template | Gadget Review